KPK Sita Rumah Tersangka EAR

KPK Sita Rumah Tersangka EAR (ist)

LABUHANBATU – Tim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia (KPK RI) melakukan penyitaan aset yang diduga milik tersangka eks Bupati Labuhanbatu, Erik Adtrada Ritonga (EAR) yang berlokasi di Kota Medan, Sumut.

Baca lebih lanjut

Tak terbukti Berbuat Cabul, Freddy Simangunsong Divonis Bebas di PN Rantauprapat

LABUHANBATU – Suami Plt Bupati Labuhanbatu, Fredy Simangunsong dibebaskan dari segala tuntutan hukum. Dan Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Rantauprapat menjatuhkan vonis bebas terhadap suami Plt Bupati Labuhanbatu Elya Rosa Siregar dari tindak pidana yang dakwakan.

Baca lebih lanjut

Plt Bupati Labuhanbatu Terima Kunjungan Ketua KPU

Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar menerima kunjungan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Labuhanbatu.

LABUHANBATU – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar menerima kunjungan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Labuhanbatu, Jaffar Siddik Pohan beserta rombongan dalam rangka bersilaturahmi bersama Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu, Senin (22/4/2024) di ruang Kerja Wakil Bupati Labuhanbatu.

Baca lebih lanjut

Bisnis Sabu di Gubuk Sawit, Amin Ditangkap Polisi

Tersangka Amin

LABUHANBATU – Seorang Bandar Sabu, AAR Als Amin (41) warga Tanjung Selamat Kelurahan Pulo Padang, Rantau Utara, Labuhanbatu ditangkap tim Opsnal Satres Narkoba Polres Labuhanbatu, Kamis, 18/04/2024 sekira Pkl. 21.30.Wib. Penangkapannya dilakukan dari sebuah gubuk perkebunan kelapa sawit di belakang RAM Pulo Padang.

Baca lebih lanjut

Terlibat Jual Beli Sabu, Warga Rantau Utara Ditangkap Polisi

Tersangka jual beli narkotika sabu di kecamatan Rantau Utara

LABUHANBATU – Terlibat kasus penjualan barang terlarang, narkotika jenis sabu di wilayah Kecamatan Rantau Utara, Labuhanbatu, JS alias Putra (28), warga Kelurahan Siringo-ringo ditangkap polisi.

Baca lebih lanjut

Polsek Panai Hilir Tangkap Pencuri Bongkar Rumah

Tuek pelaku pencurian rumah di Sei Berimbang Labuhanbatu

.
LABUHANBATU – Seorang dari 3 komplotan maling, RE alias Tuek (38) warga Sei Berombong Kecamatan Panai Hilir, Labuhanbatu ditangkap polisi, Kamis 18 April 2024.

Baca lebih lanjut

Garbok Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Anak Tetangga di Pematang Seleng

Garbok pelaku pembunuhan

LABUHANBATU – Terduga pelaku pembunuhan RM alias Garbok (51), diamankan Tim Gabungan Polres Labuhanbatu, Selasa (16/4/2024) di Desa Pulo Jantan, Kecamatan Na IX-X, Kabupaten Labuhanbatu Utara.

Baca lebih lanjut

Jelang Lebaran 1445 H, InTi Labuhanbatu Berbagi dengan Anak Panti Asuhan dan Kaum Dhuafa

Pengurus PC InTi Labuhanbatu saat menyalurkan tali asih setelah menggelar buka puasa bersama di Panti Asuhan Al-Arif Alwashliyah.

LABUHANBATU – Pengurus Cabang Indonesia Tionghoa (PC InTi) Labuhanbatu menggelar buka puasa bersama dengan pengurus dan anak panti asuhan di Yayasan Al-Arif Alwashliyah Rantauprapat, Jumat 5 April 2024.

Baca lebih lanjut

Kapolres Labuhanbatu Bagikan THR Lebaran Idul Fitri 1445 H

Kapolres Labuhanbatu menyerahkan paket THR lebaran dalam pelaksanaan Apel Penyerahan THR Idul Fitri 1445 H/2024 M, secara simbolik.

LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Bernhard L. Malau menyerahkan paket THR lebaran dalam pelaksanaan Apel Penyerahan THR Idul Fitri 1445 H/2024 M, secara simbolik, Jum’at 05 April 2024 di Lapangan Apel Mapolres Labuhanbatu, jalan MH Thamrin, Rantauprapat.

Baca lebih lanjut

Plt Bupati Labuhanbatu Kunjungi Panti Jompo UPTD Rantauprapat

Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar melakukan kunjungan ke Panti Jompo UPTD Rantauprapat.

LABUHANBATU – Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar melakukan kunjungan ke Panti Jompo UPTD Rantauprapat, Rabu 3 April 2024 di jalan Dewi Sartika Kecamatan Rantau Selatan.

Baca lebih lanjut

Hangatkan Ramadan, Kajari Labuhanbatu Bagi 300-an Takjil

Kepala Kejaksaan Negeri Labuhanbatu, Furkonsyah Lubis memimpin langsung pembagian 300-an takjil bukaan puasa,

LABUHANBATU – Kepala Kejaksaan Negeri Labuhanbatu, Furkonsyah Lubis memimpin langsung pembagian 300-an takjil bukaan puasa, Rabu 3 April 2024 di kawasan jalan Ahmad Yani Rantauprapat.

Baca lebih lanjut

Sekdakab Labuhanbatu Safari Ramadan di Kecamatan Bilah Barat

Pemkab Labuhanbatu dalam mengadakan Safari Ramadan menyalurkan bantuan sajadah,, Alquran dan voucher.

LABUHANBATU – Sekretaris Daerah kabupaten Labuhanbatu Hasan Heri menginstruksikan Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) agar menyediakan fasilitas mesin pendingin ruangan untuk Masjid Nurul Ikhlas dusun Kampung Jawa Raya, Desa Tebing Linggahara Baru, Bilah Barat.

Baca lebih lanjut

Kapolres Labuhanbatu Sikat Habis Peredaran Narkoba

Seorang terduga penjual narkotika jenis sabu

LABUHANBATU – Seorang terduga penjual narkotika jenis sabu, FRH alias Nando (41) diamankan dari dusun Pondok Batu Desa Pondok Batu Kecamatan Bilah Hulu, Labuhanbatu, Sabtu, 30/3/2024 sekira pukul 13.30.Wib.

Baca lebih lanjut

Tugas Bupati Menyelenggarakan Urusan Pemerintah Bidang Pangan

Plt Kadis Pangan memimpin apel gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu.

LABUHANBATU – Plt Kepala Dinas Pangan Zuhri menyampaikan salah satu tugas Bupati adalah menyelenggarakan urusan pemerintah bidang pangan. Oleh karena itu dibentuklah Dinas Pangan dengan fungsinya.

Baca lebih lanjut

Plt Bupati Labuhanbatu Hadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting

Plt Bupati Labuhanbatu menghadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting.

LABUHANBATU – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar menghadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting, Senin 25 Maret 2024 di Hotel Santika Premiere Dyandra Medan, Jalan Kapten Maulana Lubis Nomor 7, Medan.

Baca lebih lanjut

Ketua PWI Sumut Mengutuk OTK Pembakar Rumah Wartawan

Rumah anggota PWI Labuhanbatu diduga dibakar OTK

LABUHANBATU – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sumatera Utara Farinda Putra Sinik mengutuk keras tindakan yang dilakukan orang tak dikenal (OTK) terhadap anggota PWI Labuhanbatu Junaidi Marpaung dan keluarganya.

Baca lebih lanjut

Rumah dan Mobil Dibakar OTK, Teror Terhadap Wartawan Di Labuhanbatu

Ludes – Sebuah mobil dan rumah hangus terbakar. Diduga bentuk teror terhadap pemilik rumah yang berprofesi wartawan.

LABUHANBATU – Teror terhadap keselamatan jiwa jurnalis kembali terjadi di Kabupaten Labuhanbatu. Kali ini menimpa salahseorang wartawan media online, Junaidi Marpaung.

Baca lebih lanjut

RSUD Rantauprapat Klarifikasi Riwayat Penyakit Almarhum Marhan Harahap

LABUHANBATU – Wakil Direktur Pelayanan RSUD Rantauprapat, dr H Ady Subrata, SpA menjelaskan berdasarkan rekam medis di RSUD Rantaupapat, Almarhum Marhan Harahap pernah menjalani operasi hernia dan pada bulan Juni 2023 rutin berobat ke poli jantung di RSUD Rantauprapat.

Baca lebih lanjut

Labuhanbatu Punya Varietas Kelapa Genjah Hijau

Supervisi Calon Varietas Kelapa Genjah Hijau Era Bolo Labuhanbatu.

LABUHANBATU – Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar menghadiri acara Supervisi Calon Varietas Kelapa Genjah Hijau Era Bolo Labuhanbatu, Rabu 20 Maret 2024 di Aula ruang rapat Dinas Pertanian Kabupaten Labuhanbatu Jalan WR Supratman Rantauprapat Kecamatan Rantau Utara.

Baca lebih lanjut

Petani Padi Pesisir Labuhanbatu akan Dibangunkan Normalisasi Irigasi

Peninjauan lokasi lahan pertanian yang akan dibangun normalisasi irigasi di Kecamatan Panai Hulu dan Panai Tengah.

LABUHANBATU – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar bersama Dandim 0209/LB Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro meninjau lokasi lahan pertanian yang akan dibangun normalisasi irigasi di Kecamatan Panai Hulu dan Panai Tengah, Selasa 19 Maret 2024.

Baca lebih lanjut

Polsek Kualuh Hulu Tangkap 2 Pelaku Curas

Para Pelaku terduga Curas

LABUHANBATU – Sebanyak 2 dari 4 anggota komplotan pencurian dengan kekerasan di jalanan Kabupaten Labuhanbatu Utara diamankan polisi dari tempat berbeda.

Baca lebih lanjut

Plt Bupati Labuhanbatu Membagikan Takjil di HUT ke – 19 TBA

Plt. Bupati Labuhanbatu turut serta membagikan takjil berbuka puasa gratis saat perayaan HUT ke-19 Lanal Tanjung Balai Asahan.

LABUHANBATU – Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar turut serta membagikan takjil berbuka puasa gratis, di jalan Mesjid Kota Tanjung Balai, Senin 18/3/2024 saat menghadiri Hari Ulang Tahun (HUT) ke-19 Lanal Tanjung Balai Asahan (TBA).

Baca lebih lanjut

Meninggal Saat Kunjungan Jokowi, Elya Rosa Melayat ke Rumah Duka

Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar memberikan kata takjiah saat melayat ke rumah duka Almarhum Marhan Harahap.

LABUHANBATU – Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar memberikan kata takjiah saat melayat ke rumah duka Almarhum Marhan Harahap, Senin 18 Maret 2024 di jalan Padang Bulan Kelurahan Padang Bulan Kecamatan Rantau Utara, Labuhanbatu.

Baca lebih lanjut

HKN Momen Meningkatkan Kinerja dan Etos Kerja

Asisten I Pemkab Labuhanbatu memberikan arahan di upacara HKN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu.

LABUHANBATU – Asisten I Pemerintahan dan Kesra Setdakab Labuhanbatu Sarimpunan Ritonga mengatakan upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) hendaknya dijadikan sebagai momen untuk terus berbenah meningkatkan kinerja dan etos kerja memberikan pelayanan terbaik untuk kepentingan masyarakat Kabupaten Labuhanbatu.

Baca lebih lanjut

Polres Labuhanbatu Musnahkan 15 Kg Sabu

Pemusnahan – Polres Labuhanbatu melakukan pemusnahan narkotika sabu seberat 15 Kg di Mapolres setempat.

LABUHANBATU – Kepolisian Resort Labuhanbatu berhasil menggagalkan peredaran narkotika jenis sabu sebanyak 15 bungkus. Atau, seberat 15 Kg. Bahkan, polisi berhasil menangkap seorang diduga kurir Ali Guntur (31) warga Desa Kelapa Sebatang, Kualuh Leidong, Kabupaten Labuhanbatu Utara.

Baca lebih lanjut

Plt Bupati Labuhanbatu Melayat ke Rumah Duka Almarhum Zainal Harahap

Plt Bupati Labuhanbatu melayat ke rumah duka Almarhum Zainal Harahap.

LABUHANBATU – Pelaksana Tugas Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar melayat ke rumah duka Almarhum Zainal Harahap. Minggu 17 Maret 2024 di Rumah Dinas Wakil Bupati Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Kota Pinang.

Baca lebih lanjut

Polsek Bilah Hilir Salurkan Bantuan Kepada Kaum Dhuafa

Kepolisian Sektor (Polsek) Bilah Hilir menyalurkan bantuan sembako kepada 25 keluarga tidak mampu dan Kaum Duafa.

LABUHANBATU – Kepolisian Sektor (Polsek) Bilah Hilir menyalurkan bantuan sembako kepada 25 keluarga tidak mampu dan Kaum Duafa. Hal ini sekalian menjalankan Bulan Suci Ramadan penuh berkah.

Baca lebih lanjut

Polsek Panen Lele di Parit, Hasilnya Dibagikan ke Warga Masyarakat

Polsek Bilah Hilir memanen ikan lele dari parit sebagai kolam buatan

LABUHANBATU – Kepolisian Sektor (Polsek) Bilah Hilir jajaran Polres Labuhanbatu memiliki kegiatan unik. Memiliki kolam buatan, berisi ratusan ikan lele. Gagasan ternak ikan di parit itu datang dari sosok AKP SM Lumban Gaol, selaku Kapolsek Bilah Hilir.

Baca lebih lanjut

Presiden RI Jokowi Dapati Harga Sembako Normal di Pasar Glugur Rantauprapat

Presiden RI Joko Widodo meninjau harga sejumlah komoditas pangan di Pasar Glugur Rantauprapat, Kabupaten Labuhanbatu.

LABUHANBATU – Hari kedua kunjungan di wilayah Sumatera Utara, Presiden RI Joko Widodo tiba di lapangan sepakbola Binaraga Rantauprapat, Jum’at 15 Maret 2024.

Baca lebih lanjut

Presiden Jokowi Salurkan Bantuan Beras ke Masyarakat Labuhanbatu

LABUHANBATU – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo menyalurkan bantuan pangan cadangan beras Pemerintah kepada ratusan masyarakat Kabupaten Labuhanbatu di komplek pergudangan Bulog Labuhanbatu jalan KH. Dewantara Rantauprapat Kelurahan Seol Dengan, Kecamatan Rantau Selatan, Jum’at 15 Maret 2024.

Baca lebih lanjut